Laman

Wednesday, March 31, 2010

Menggunakan fungsi text , middle (MID) untuk memilih karakter yang panjangnya berbeda

Salah satu fungsi text yaitu fungsi middle bisa digunakan untuk memilih teks yang panjang karakternya berbeda, sebagai contoh di sel A4 nilainya a0001 b23, di sel A5 nilainya a0001 b2456 , kita hanya ingin memilih angka atau karakter yang ada di belakang a00001. Untuk memilihnya bisa menggunakan fungsi MID

Sebagai contoh, panduan menggunakan fungsi text MIDDLE di excel 2003, ikuti prosedur

No comments:

Post a Comment